Buku ini bertujuan untuk membuktikan pengaruh ekologi berupa komponen abiotik air dan udara terhadap religiusitas yaitu dimensi ideologis, dimensi ritualistik, dimensi devosional, dimensi eksperiental, dan dimensi konsekuensi menurut persepsi masyarakat muslim Kabupaten Bekasi serta mencari gambaran faktor dominan dan penyebabnya yang mempengaruhi religiusitas masyarakat muslim Kabupaten Bekasi…