Kementerian Agama terus mengarusutamakan terma “Masjid Ramah” untuk menjadi pengingat dan pendorong masjid-masjid di nusantara semakin profesional dan nyaman untuk semua. Dengan “Masjid Ramah Anak”, misalnya, membuka pintu masjid bagi anak-anak kita untuk belajar sejak dini tentang ibadah dan berbagai aktivitas di masjid. Kita ingin mewujudkan “rojulun qolbuhu mu’allaqun …
Buku ini hendak mengupas keagamaan di kalangan manusia muslim pada perguruan tinggi umum. Fokusnya adalah organisasi mahasiswa intra kampus yang melaksanakan kegiatan keagamaan Islam pada umumnya dilakukan oleh UKM yang membidangi kerohanian yang disebut Lembaga Dakwah Kampus (LDK) atau nama lainnya. Selain lembaga intra kampus ini, di kampus juga terdapat organisasi mahasiswa muslim lainnya se…
Beberapa hal penting yang hendak diajukan dalam buku ini adalah kriteria yang bersifat operasional tentang pengertian agama yang dapat dilayani oleh negara; dan konsep implementatif pelayanan negara terhadap agama, kepercayaan, dan pemeluknya. Ujung muara dari diskusi ini diharapkan sampai pada bentuk perlindungan terhadap kebebasan beragama di Indonesia. Buku ini diharapkan menjadi bahan bagi …