Dalam buku ini, juga dibahas model-model penyelesaian konflik dari ahli sosiologi konflik seperti: Johan Galtung, Diana Francis, Roger W. Cobb dan Charles D. Edler, John Burton, dan Louis Kriesberg. Ada beberapa persamaan, namun ada beberapa perbedaan. Pertama, model pengelolaan konflik teologis berbasis Al - Quran ini tidak hanya bersifat teoritis , namun juga memberikan landasan etis yan…
Buku karya disertasi ini, memperkenalkan sebuah model pengelolaan konflik teologis yang mengusung teori nirkekerasan dan pembangunan perdamaian dengan prinsip hidup berdampingan antarumat beragama. Buku ini merupakan hasil kajian atas sejumlah ayat al-Qur'an yang turun merespon sejumlah peristiwa konflik di masa Nabi Muhammad. Kajian ini menyimpulkan meski dalam Al-Qur'an terdapat ayat-ayat yan…
Keberhasilan menjadikan moderasi beragama sebagai kebijakan nasional dengan segala perdebatannya merupakan sebuah cerita penting dalam penguatan toleransi dan perdamaian di Indonesia. Sementara itu, implementasi kebijakan adalah kisah lainnya. Buku ini merekam dan menganalisis berbagai pengalaman di 11 daerah dalam mengimplementasikan kebijakan moderasi beragama. Bukan hanya itu, buku ini beris…
Kesalehan sosial yang disajikan dalam buku ini adalah wajah agama yang bersifat publik. Buku ini mengungkap data-data penting mengenai sikap dan pandangan masyarakat Indonesia terkait bentuk-bentuk kesalehan sosial yang dipengaruhi kesalehan individu manusia beragama. Dari kepedulian sosial, relasi antar manusia (kebinekaan), menjaga etika dan budi pekerti, melestarikan lingkungan, hingga relas…
Moderasi Beragama selanjutnya menjadi salah satu dari tiga mantra lainnya seperti Kebersamaan Umat dan Integrasi Data yang menjadi tagline Kementerian Agama dalam Rapat Kerja Nasional Bulan Februari 2019 di Hotel Sheraton Jakarta silam. Betapa pentingnya tema yang diusung oleh Kementerian Agama tersebut, sehingga mendapatkan dukungan dari Bappenas dan mewujud dal…