Al-Maidah adalah surah kelima dari tartib sususnan Al-Qur'an antara An-Nisa dan Al-An'am. Al-Maidah artinya hidangan (makanan siap saji), nama ini diambil dari ayat 112 dan 114. Surah kelima ini dinamakan juga Surah Al-'Uqud (perjanjian, 'akad-'akad) diambil dari ayat pertama. Disebut juga surah al Munqidzah artinya penyelamat dari adzab. Surah ini tergolong Madaniyah.
Buku ini memaparkan secara rinci dan gamblang riwayat hidup Nabi Muhammad SAW, sejak dari menjelang kelahirannya, lingkungannya, kehidupannya sebelum menjadi Rasul, bagaimana diutus, kehidupannya di tengah masyarakat, hingga kepada hal yang sekecil-kecilnya. Selain itu, kelengkapan sirah beliau mencakup semua aspek kehidupannya, muali dari persoalan ibadah, muamalah, sosial dan sebagainya. Hal …