Bahwa Islam merupakan agama moderat merupakan realitas yang tidak terbantahkan. Realitas normatif ini dapat dijumpai di banyak sumber teks suci, baik Al Qur'an maupun hadis Nabi. Nabi, misalnya menegaskan bahwa "sebaik-baik persoalan adalah yang tengah-tengah". Keberadaannya menjadi sintesis di tengah berbagai bentuk ekstremitas yang ada pada saat diturunkannya agama ini: ada Yahudi yang terlau…
Kemajuan dalam bidang teknologi yang telah digapai oleh peradaban manusia saat ini telah banyak memberikan fasilitas dan sarana yang memudahkan berbagai aktivitas hidup. Jerih payah yang dilakukan oleh manusia telah membuahkan hasil yang spektakuler. Hal itu dilakukan semata-mata demi kenyamanan kehidupan manusia di permukaan bumi ini.
Jiwa adalah unsur vital bagi manusia. Tanpanya manusia tidak akan pernah menjadi makhluk mulia dan karenanyalah manusia diamanatkan Allah untuk menjadi pemimpin makhluk di alam raya ini.