Penerbitan buku hasil kegiatan Evaluasi Kesalehan Sosial ini merupakan bentuk pertanggungjawaban secara substanstif yang menguraikan secara rinci tentang proses evaluasi, mulai dari konseptualisasi, penentuan metode dan teknis, pengumpulan data, pengolahan sampai penyajian hasilnya. Deskripsi disajikan melalui tampilan angka dan narasi, diagram, dan analisis diharapkan mampu memberikan informas…
Buku ini berisi doktrin Islam dengan mendudukkan secara lebih tepat dan komprehensif tanpa ada upaya meniadakan semangat juang umat Islam sebagai agama rahmat bagi sekalian alam. Buku ini dapat dijadikan salah satu rujukan bagi publik khususnya para penyuluh agama Islam, mubaligh, atau pihak-pihak yang peduli terhadap nilai-nilai Islam yang mulia.