Text
Dimensi Keagamaan Pangestu dan Rekognisi Penganut Kejawen
Hasil penelitian ini menemukan bahwa Paguyuban Ngesti Tunggal secara tegas tidak mau disebut dengan Kejawen, keluar dari lingkup Kepercayaan, serta bukanlah ajaran agama. Pangestu hanya pengolahan jiwa dan pendekatan diri kepada yang Maha Kuasa. Buku ini memberikan catatan rekomendasi penting bagi Kementerian Agama, bahwa diksi agama cukup menjadi positioning terhadap penganut kepercayaan, klaim terhadap ajaran asli Nusantara sepanjang tidak memiliki pengakuan umum (internasional) sebagai agama, maka Kementerian cukup sulit memasukkannya sebagai kelompok yang selayaknya diberi pelayanan keagamaan.
Tidak tersedia versi lain