Permasalahan mengenai keragaman (agama, budaya, adat, bahasa, dan sebagainya) telah ada sejak awal sejarah indonesia, dan sesuai dengan dinamika sosial - politik setiap periode sejarah, masalah - masalah itu mengambil bentuk berbeda - beda. Dlam perkembangan terakhirnya, gejala ini tak bisa dilepasakna dengan makin terbuka luasnya ruang kebebasan setelah Reformasi 1998. Meskipun secara umum bis…
Kondisi birokrasi Indonesia di era reformasi saat ini bisa dikatakan belum menunjukan arah perkembangan yang baik, karena masih banyak ditemukan birokrat yang arogan dan menganggap rakyat objek lain yang membutuhkannya. Celakanya, praktik korupsi kolusi dan nepotisme yang masih banyak menjangkiti tubuh birokrasi tak kunjung hilang, serta mentalitas birokrat yang amoral juga masih banyak ditemuk…
Ibnu Khaldun melayangkan kritik terhadap teori Khilafah sebagai sistem politik berbasis Syari'ah yang diidealisasikan para ulama Sunni meskipun realitas sudah jauh berubah. Kritik itu berupa gagasan alternatif "sistem politik rasional" yang menjadi fokus buku ini. Ibnu Khaldun juga melakukan sinkronisasi antara teori khilafah yang diidealkan dengan teori alternatifnya dengan terlebih dahulu mel…
Buku yang awalnya merupakan disertai yang dipertahankan di sekolah pascasarjana universitas gadjah mada ini membahas sikap politik umat kristen terhadap kebangkitan " islam politik" di indonesia pada era reformasi.
Buku ini adalah upaya pertama yang secara lengkap menghasilkan aktivisme Islam dengan pendekatan teori gerakan sosial. Secara keseluruhan artikel-artikel dalam buku ini melihat bahwa dinamika, proses, dan organisasi aktivisme Islam dapat dilihat sebagai unsur-unsur penting pertarungan politik yang mengatasi kekhususan "Islam" sebagai sebuah sistem makna dan identitas dan sebagai basis aksi kole…