Pelayanan merupakan kegiatan utama pada orang yang bergerak di bidang jasa, baik itu orang yang bersifat komersial ataupun yang bersifat non komersial. Namun dalam pelaksanaannya terdapat perbedaan di antara pelayanan yang dilakukan oleh orang yang bersifat komersial yang biasanya dikelola oleh pihak swasta dengan pelayanan yang dilaksanakan oleh organisasi non-komersial yang biasanya adalah pe…
Isu-isu aktual pelayanan keagamaan merujuk pada PMA no.42 tahun 2016 tentang organisasi dan tata kerja kementerian agama.. Salah satu dalam PMA tersebut menjelaskan tugas dan pokok dan fungsi puslitbang bimas agama dan layanan keagamaan yaitu kajian, penelitian dan pengembnagan dengan tema haji, umroh dan produk halal.
Upaya untuk menghadirkan keluarga sakinah, salah satu indikator utama adalah turunnya angka perceraian sebagaimanan yang menjadi cita-cita program ini tentu bukan perkara mudah. KUA harus melakukan transformasi , kreativitas dan inisiasi sejumlah program . Praktik-praktik yang dilakukan KUA Sewon Bantul, KUA Umbulharjo, KUA Cipeundeuy dan KUA Kiaracondong perlu menjadi inspirasi bagi kua-kau …