Buku ini berisikan tentang dogmatika secara selayang pandang pada pokok - pokok dan soal - soal yang terpenting. Maksudnya yaitu untuk sekedar memperkenalkan para pembaca dengan pokok - pokok dan soal - soal tersebut.
Indonesia sebagai Negara Pancasil mendasarkan filsafat negaranya pada monoteisme: Ketuhanan Yang Maha Esa. Bukan hanya di Inddonesia, tetapi di mana - mana kebanyakan orang beragama menganut monoteime: kepercayaan akan satu Allah yang berpribadi. Sebagai mahluk yang berbudi, manusia ingin merefleksikan iman kepercayaannya. Mengimani Allah, bukan secara buta melainkan dengan cara yang dapat dip…
Buku ini merupakan terjemah dari Buku yang di tulis oleh salah seorang Kristolog terkemuka Ahmed Deedat, judul bukunya The Choice Islam and Christianity.