Buku ini merupakan kumpulan hasil penelitian naskah klasik keagamaan yang telah dilaksanakan oleh puslitabng lektur keagamaan bekerjasama dengan UIN, IAIN, STAIN,STAHN DAN STAKN. .Kehadiran buku ini diharapkan dapat menjadi salah satu upaya sosialisasi nillai-nilai budaya dan kearifan lokal.
Budaya Bugis diantaranya juga mengangkat ruang bagi gender ketiga dan keempat (calabai dan calalai) dan bagaimana perempuan menduduki tempat yang benar-benar sejajar dengan lelaki, dengan hak setara dalam merumuskan kebijakan-kebijakan kerajaan sekaligus bertahta memerintahkan kerjaan itu.