Buku ini berisi pembahasan konsep-konsep dasar mengenai realitas sosial, berbagai perspektif untuk meneropong realitas sosial, termasuk salah satunya, yaitu interaksionisme simbolik, dan metode atau teknik penelitian kualitatif berdasarkan perspektif tersebut. Buku ini dilengkapi pula dengan lampiran berisi contoh-contoh penelitian kualitatif. Topik-topik penelitian tersebut beraneka-ragam dan …
Buku berjudul "9 Aktivitas Hebat Pelajar Moderat" ini adalah buku ke-4 dari paket Moderasi Beragama yang diterbitkan oleh Direktorat PAI Direktorat Jenderal Pendidikan Islam Kementerian Agama. Sebagai buku terakhir, buku ini dimaksudkan untuk melengkapi bacaan-bacaan berkualitas bagi siswa di sekolah dalam bidang keagamaan. Selain desainnya yang unik dan atraktif, buku ini juga memuat pelajaran…
Buku ini disusun sebagai panduan bagi guru dalam menyampaikan nilai-nilai moderasi beragama yang terintegrasi dengan mata pelajaran PAI di sekolah. Namun, penggunaan buku ini tidak dibatasi hanya untuk panduan bagi guru di sekolah saja. Buku ini juga bisa dijadikan sebagai panduan atau pengayaan dalam pendidikan Islam secara umum karena kedalaman dan keluasan muatan materi-materinya sehingga sa…
Buku ini memuat 10 tulisan dari akademisi, praktisi, peneliti, dosen, dan guru. Pembahasan dalam buku ini meliputi guru, madrasah dan pesantren, peran vital keluarga dalam mendampingi anak-anak selama PJJ atau belajar dari rumah, ddan desain pelatihan PJJ. Dari pandemi ini, tersingkap pula kelemahan infrastruktur jaringan internet dan listrik. Pemerintah perlu memerhatikan serius hal ini. Pr…