Buku ini merupakan hasil laporan Indeks Kerukunan Umat Beragama di Indonesia tahun 2021 yang disusun oleh Tim Peneliti dari Puslitbang Bimas Agama dan Layanan Keagamaan sebagai kajian empiris yang komprehensif dengan perumusan indikator kerukunan yang bisa dipertanggungjawabkan secara ilmiah. Ukuran kerukunanm bukan sekedar persoalan toleransi, tetapi persoalan penting lainnya seperti kerjasama…
Buku ini menyoroti perkembangan umat manusia di Indonesia dan pergeseran nilai yang terjadi, yang dapat menyebabkan manusia menjauh dari Allah. Penulis membahas berbagai masalah moral dan nilai-nilai dalam Islam, serta mengajak pembaca untuk menjaga keyakinan dan menghadapi tantangan zaman dengan kuat. Buku ini juga menekankan pentingnya pembentukan generasi muda yang kuat dalam iman dan karakter.