Penyusunan Naskah Kebijakan Pendidikan Agama, Madrasah, dan Pendidikan Keagamaan. Kompilasi Naskah Kebijakan ini telah disusun oleh Tim Puslitbang Pendidikan Agama dan Keagamaan menjadi penting untuk meningkatkan kualitas pendidikan dalam menghadapi tuntutan masa depan. Terdapat tahapan yang telah dilalui oleh tim dalam penyusunan output naskah kebijakan ini. Tim telah melakukan analisis des…
Buku ini memuat 400 hadis, terbagi ke dalam sepuluh bagian yang merepresentasikan kategori substansi yang dipaparkan, yaitu: 1. tujuan pendidikan agama Islam, 2. urgensi pendidikan Islam, 3. peran guru, 4. peran murid, 5. peran orang tua, 6. peran lingkungan, (7) metode pendidikan, (8) hadis tentang rukun iman, (9) hadis tentang rukun Islam, dan (10) hadis tentang akhlak, menyangkut: (1) akh…
Buku ini menyajikan data bagaimana pendidikan agama diberikan pada masa bencana (disaster), yaitu pandemi Covid-19. Di samping itu, buku ini juga menunjukkan keperluan adaptasi baru, selain karena pandemi, juga tuntutan perkembangan teknologi, bahwa pendidikan agama perlu dikreasi dalam kemasan teknologi digital sebagai usaha mengimbangi kebutuhan generasi milenial yang sarat dengan teknologi d…