Problem lingkungan adalah problem yang amat dekat dengan kita dan amat sangat memengaruhi kehidupan manusia sehari-hari, bahwa masalah lingkungan merupa- kan masalah bersama yang harus diselesaikan secara bersama pula, dan ia tidak hanya mengancam generasi masa kini, tetapi juga generasi mendatang adalah isu yang harus dibicarakan dan disuarakan lebih keras lagi. Buku karya Prof. Dr. M. Qura…
Buku ini bertujuan untuk membuktikan pengaruh ekologi berupa komponen abiotik air dan udara terhadap religiusitas yaitu dimensi ideologis, dimensi ritualistik, dimensi devosional, dimensi eksperiental, dan dimensi konsekuensi menurut persepsi masyarakat muslim Kabupaten Bekasi serta mencari gambaran faktor dominan dan penyebabnya yang mempengaruhi religiusitas masyarakat muslim Kabupaten Bekasi…