Setiap tahun, jutaan umat Islam dari seluruh penjuru dunia memenuhi panggilan suci untuk melangkah menuju Baitullah, menyepuh hati dan jiwa dalam perjalanan haji yang mendalam. Namun, lebih dari sekadar serangkaian ritual, perjalanan ini mengandung hikmah filosofis yang dalam dan penuh makna, yang mengajarkan tentang kesederhanaan, pengor banan, dan penghapusan ego dalam mencapai kehadiran…
Buku ini mengungkap pentingnya Shalat Istikharah sebagai panduan dalam membuat keputusan hidup. Ini tidak hanya membantu memahami kuatnya keimanan dan tawakal, tetapi juga memberikan tuntunan praktis pelaksanaannya sesuai sunnah Nabi, sehingga setiap langkah dalam kehidupan, dari urusan jodoh hingga pekerjaan, dapat diambil dengan keyakinan dan ketenangan hati.
Hati (Qalbu) merupakan salah satu komponen penting ciptaan Allah SWT yang melekat pada tiap insan yang hidup. Hati ditakdirkan sebagai alat kontrol yang sangat canggih bagi perilaku yang baik maupun tercela. Maka, untuk membentuk hati yang selalu condong pada kebenaran yang hakiki harus merujuk pada tuntunan yang menciptakan hati itu sendiri. Sesungguhnya kita selalu dituntut oleh Islam untuk s…