Agama hadir untuk membantu mengembangkan kepribadian seseorang dan masyarakat, bukan untuk melakukan hegemoni dan memenjarakan martabat dan potensi kemanusiaan kita. Denagn kata lain agama hadir untuk memperjuangkan martabat manusia, dan bukan martabat manusia dikorbankan untuk institusi agama. Namun kadangkala yang terjadi adalah sebaliknya. Hegemoni artinya sebuah penguasaan atau dominasi ter…
Wacana tentang relasi-integrasi agama dengan sains sudah muncul sejak awal abad ke-20. Ada yang setuju, ada yang menentang, ada pula yang moderat. Perkembangan selanjutnya, relasi ini kemudian memunculkan banyak perdebatan, baik di kalangan agamawan maupun ilmuwansaintissendiri. Bagaimana bentuk relasi ideal agama dan sains menjadi topik utama perdebatan. Sampai saat ini, relasi-integrasi-multi…
Salah satu hal yang menarik untuk dikaji mengenai pesantren adalah kajian kitab kuning yang masih tetap dilestarikan. Di pesantren-pesantren salafiyah, kitab kuning ini dikaji dari mulai tingkat dasar hingga ke tingkat paling tinggi seperti Ma'had Ali, dengan berbagai disiplin keilmuannya yang berbeda-beda seperti tafsir, hadis, fikih, dan tasawuf. Kajian kitab kuning di pesantren salaf jug…
Buku ini memuat 10 tulisan dari akademisi, praktisi, peneliti, dosen, dan guru. Pembahasan dalam buku ini meliputi guru, madrasah dan pesantren, peran vital keluarga dalam mendampingi anak-anak selama PJJ atau belajar dari rumah, ddan desain pelatihan PJJ. Dari pandemi ini, tersingkap pula kelemahan infrastruktur jaringan internet dan listrik. Pemerintah perlu memerhatikan serius hal ini. Pr…